Pawai Obor dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1445 H
15 Agustus 2023 |
Administrator
| Berita Umum
Bismillah,
Wargi Bandung Bedas pada hari ini Selasa tanggal 18 Juli 2023. Bapak Camat Cangkuang menghadiri kegiatan Pawai Obor dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1445 H yang teridi dari 1.000 peserta dari Kecamatan Cangkuang star dari Lapangan Upakarti dan finis di Pasar Ikan Modern Gading Tutuka.