Rutinan Setiap Hari Jum'at Pagi Melakukan JUMSIHAT
23 Maret 2024 | Administrator
Jum’at, 8 Maret 2024
Kegiatan rutinitas setiap Hari Jum’at di Kecamatan Cangkuang yaitu JUMSIHAT (Jum’at Bersih dan Sehat) dengan Melaksanakan SKJ (Senam Kebugaran Jasmani) dan di lanjutkan dengan kegiatan Bersih-bersih di lingkungan Kantor Kecamatan Cangkuang. Sebagai Sarana Olahraga dan mempererat tali Silaturahmi